Pantun Romantis
adalah sejenis pantun yang berisi tentang percintaan. pantun romantis juga dapat di gunakan untuk merayu lawan jenis.Pantun 1

Itiknya nakal dipukul palu.
Hai kekasihku yang cantik.
Ku nyatakan AISHITERU.
Pantun 2
Di pasar membeli barang.jangan lupa membeli kubis .
walaupun mati di ujung pedang.
Asal dapat Kamu yang manis.
Pantun 3
Buah apel baru di petikbuahnya enak dimakan buaya
ada banyak cewek yang cantik
tapi hanya kamu yang aku cinta
Pantun 4
Abu nawas sedang berburu
Di tengah hutan dapat kanguru
Biarlah orang lain cemburu
Yang penting aku padamu
Pantun 5
Di hutan ada pohon beringin
Ada juga pohon randu
Saat malam terasa dingin
Hanya kamu yang aku rindu
Pantun 6
Burung Merpati sedang bernyanyi
Bernyanyinya di atas pohon randu
Walaupun kau tak milikku lagi
Aku kan tetap setia menunggumu
Pantun 7
Burung Nuri makan pepaya
Makannya di Jembatan Suramadu
Walaupun kau sudah ada yang punya
Tetapi Aku kan setia tuk menunggu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar